-->

Cara Mudah Membuat Screenshots Pada Windows 8 Tanpa Software

Cara mudah membuat screenshots di windows 8/8.1 tanpa software. Bagi pengguna baru komputer yang berbasis OS windows 8 ataupun 8.1 pasti akan mengalami sedikit kendala saat ingin membuat screenshot atau biasa disebut SS.
screenshot windows 8/8.1
Screenshot windows 8/8.1
Sebenarnya cara mengambil gambar layar atau yg biasa disebut screenshot (ss) pada OS Windows 8/8.1 sangatlah mudah dan sederhana sekali.


Kita tinggal menggunakan fitur bawaan windows itu sendiri dengan cara menekan key logo windows yang ada pada keyboard bersamaan dengan tombol PrtScr, maka hasilnya akan secara otomatis tersimpan di folder Screenshots yang ada pada folder Pictures. Yang kurang lebih pathnya seperti ini C:\Users\NamaUser\Pictures\Screenshots

Selamat mencoba dan semoga artikel sederhana ini bisa bermanfa'at bagi sobat yang sedang membutuhkannya.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Cara Mudah Membuat Screenshots Pada Windows 8 Tanpa Software"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel