Cara Membuat Bolu Singkong Kukus
11/21/2017
Add Comment
Cara Membuat Bolu Singkong Kukus |
RESEP Bolu Singkong Kukus
Cara Membuat Bolu Singkong Kukus.
Yuk langsung aja kita intip apa saja bahan² yang musti di siapkan dan bagaimana
cara memasaknya.
Bahan-bahan:
Bahan A:
150 gr singkong parut
1/2 sdt vanili
50 ml santan kental
Bahan B:
120 gr tepung terigu
120 gr gula pasir
1 sdm susu bubuk putih
4 butir telur
1 sdt sp
100 ml minyak goreng
secukupnya garam
Cara Memasak Bolu Singkong Kukus:
Ayak tepung
terigu dan susu bubuk putih, sisihkan.
Dalam wadah,
campur bahan A lalu aduk rata. Sisihkan.
Kocok gula
pasir, telur dan sp hingga putih dan mengembang dengan kecepatan sedang.
Masukkan secara
berselang seling campuran tepung terigu dan susu bubuk putih serta bahan bagian
A. Kocok terus hingga tercampur rata dan sempurna.
Kemudian
masukkan minyak goreng, kocok sebentar kemudian ratakan menggunakan spatula.
Masukkan adonan
kedalam cetakan yang sudah diolesi dengan margarin dan ditaburi tepung terlebih
dahulu.
Kukus dalam
dandang yang sudah dipanaskan terlebih dahulu dan tutupnya dialasi dengan kain
agar airnya tidak menetes keatas kue hingga matang.
Setelah matang,
angkat. Keluarkan kue dari cetakan dan biarkan dingin.
Selamat mencoba…Jangan lupa bantu share ya J
0 Response to "Cara Membuat Bolu Singkong Kukus"
Posting Komentar